Hari pertama di Jambi dalam rangka
pelatihan Open Source bersama Banir FM, malam harinya bertepatan dengan pertunjukan seni dan pameran kerajinan orang rimba, saya diajak oleh teman-teman Warsi untuk mengunjungi acara tersebut yang berlangsung di Taman Budaya Jambi.
 |
Pentas Seni Ritual Besale |
Salah satu pertunjukan yang dipentaskan adalah
upacara Besale, yaitu ritual masyarakat Anak Dalam yang bertujuan untuk menyembuhkan seseorang yang sakit akibat roh-roh jahat.
No comments:
Post a Comment